Coto Makassar dan Sop Konro selain sama-sama enak ternyata punya sejarah yang saling berhubungan sebagai kuliner Makassar yang khas. Coto Makassar memiliki rasa khas gurih yang berasal dari kaldu ...
TEMPO.CO, Jakarta - Kuliner Makassar yang sangat terkenal adalah coto Makassar. Kuliner ini memang cukup populer, baik di kalangan warga lokal maupun warga luar daerah. Soto ini berbeda dengan soto ...
Sudi mampir mengisi perut keroncongan anda dengan menyantap makanan khas Sulawesi Selatan (Sulsel), coto makassar. Meski terlihat sederhana, namun rumah makan coto makassar cocok untuk semua kalangan.