Tokoh wayang Mustakaweni merupakan ksatria perempuan sakti dan cantik. Ia ikut membantu Pandawa di Perang Baratayudha.